Al-Quran sebagai kampanye utama
Perbincangan dan obrolan lebih banyak
disangkutpautkan dengan Al-Quran. Selain
itu, bersama melihat dari internet tentang anak kecil dari berbagai belahan
dunia yang telah berhasil menghafal Al-Quran karena Al-Quran dibaca oleh
seluruh orang di seluruh penjuru dunia. Semua kegiatan dipusatkan dari
Al-Quran. Artinya, semua kegiatan dilakukan setelah selesai tilawah.
Mengutamakan kesuksesan dalam Al-Quran
Poin yang menentukan
sebuah kesuksesan dalam Al-Quran lebih bergantung dari tingkat kesulitan,
jumalh ayat yang dibaca-dihafal-diamalkan, usia ketika menghafal serta keadaan
yang melingkupi ketika menghafal Al-Quran. Ketika mampu membaca 1 halaman
penuh, ketika mempu mengingat huruf dengan benar, membaca Al-quran sebelum
diingatkan, tetap membaca AL-Quran saat banyak tawaran yang menggiurkan,
membaca AL-Quran dengan penuh semangat, menambah halaman bacaan Al-Quran, saat
saling memaafkan, mengerjakan segala sesuatu dnegan mandiri, bersedekah dari
harta yang paling dicintai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar